





Selamat datang di website SMK TKM Pertambangan
Sekolah Inovatif Berpedikat Sekolah Rujukan dan Telah Ditetapkan SebagaiÂ
“SMK PUSAT KEUNGGULAN”
Â
INFO PENDAFTARAN SISWA BARU KLIK DISINI >>
PENDAFTARAN SISWA BARU KLIK DISINI >>

Program studi :
Geologi Pertambangan
Geologi Pertambangan
Teknik Ototronik
Teknik Ototronik
Animasi
Animasi
Perbankan dan Keuangan Mikro
Perbankan dan Keuangan Mikro
Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
Teknik dan Bisnis Sepeda Motor
Teknik Kendaraan Ringan
Teknik Kendaraan Ringan

Berita Terbaru

Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) TA. 2023/2024
MPLS adalah kegiatan pertama masuk sekolah untuk pengenalan program, sarana dan prasarana sekolah, cara belajar, penanaman konsep pengenalan diri, dan pembinaan awal kultur sekolah. MPLS

Mujahadah Rutinan Setiap Malam Selasa Kliwon
SMK TKM Pertambangan mengajak kepada masyarakat umum khususnya para pamong laki-laki dan anak-anak asrama, setiap malam selasa kliwon untuk mengikuti kegiatan mujahadah yang dipimpin langsung
101 Tahun Mengabdi Untuk Negri Yayasan Taman Siswa Cabang Kebumen Gelar Upacara dan Tasyakuran Sebagai Bentuk Rasa Syukur
Senin, 3 Juli 2023 Yayasan Perguruan Taman Siswa genap berusia 101 tahun. Sebagai bentuk rasa syukur, Yayasan Perguruan Taman Siswa Cabang Kebumen menggelar upacara perayaan
Raih 5 Juara LKS Tingkat Kabupaten Kebumen Tahun 2023 SMK TKM Pertambangan Kebumen Siap Mengikuti Lomba LKS Tingkat Provinsi
Lomba Kompetensi Siswa (LKS) SMK merupakan ajang kompetisi untuk mengukur kemampuan kompetensi siswa SMK yang rutin diadakan setiap tahunnya. Sebagai SMK yang memiliki misi ”
Belajar Menggunakan Quizizz Semakin Asik
Belajar Menggunakan Quizizz Semakin Asik Oleh : Bhramono Adhi Cahyo Wibowo, S.Pd. Quizizz merupakan sebuah platform yang memungkinkan Guru untuk membuat pelajaran dan kuis secara

Penilaian Kinerja Kepala Sekolah (PKKS) SMK Taman Karya Madya Pertambangan Kebumen Tahun 2022
PKKS (Penilaian Kinerja Kepala Sekolah) merupakan proses pengumpulan, pengolahan, analisis dan interpretasi data tentang kualitas pekerjaan kepala sekolah dalam melaksanakan tugas pokoknya yang rutin dilaksanakan
Pengumuman
Pamong / Tenaga Pendidik







INFO PENDAFTARAN SISWA BARU KLIK DISINI >>
PENDAFTARAN SISWA BARU KLIK DISINI >>
Testimoni Alumni







Aplikasi E-Bro merupakan Aplikasi Sistem Informasi Management Sekolah yang dikembangkan oleh SMK TKM Pertambangan Kebumen, dengan aplikasi ini siswa dan siswi SMK TKM Pertambangan dapat melakukan Evaluasi Pembelajaran yaitu PTS, PAS, PAT dan UAS secara online melalui HP android dengan spesifikasi minimal Kit Kat. Selain itu dengan E-Bro siswa juga dapat mengetahui kehadiran setiap harinya , pembayaran, dan juga rekapitulasi nilai dll. Aplikasi ini TERSEDIA DI PLAYSTORE. silahkan download di playstore dari Smart Phone Android kamu.
